Giatkan Olahraga, Kapolres Batang Serahkan Meja Pingpong

    Giatkan Olahraga, Kapolres Batang Serahkan Meja Pingpong

    Batang - Kapolres Batang AKBP Nur Cahyo Ari Prasetyo secara simbolis menyerahkan bantuan berupa meja pingpong kepada masyarakat Kabupaten Batang melalui Polsek-Polsek dan satuan yang ada di jajaran Polres Batang. 

    Penyerahan meja pingpong disaksikan oleh ketua Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) Batang Aji Setyabudi, di lobi Mapolres Batang, Kabupaten Batang, Selasa (19/3/2024). 

    Kapolres Batang AKBP Nur Cahyo Ari Prasetyo mengatakan, bantuan tersebut merupakan wujud perhatian Polres Batang terhadap aktivitas olahraga guna menciptakan kegiatan positif bersama masyarakat. 

    “Tujuannya untuk silaturahmi dan juga menjadi sarana kontak kamtibmas, terutama adalah sarana kontak untuk bersenang-senang. Jadi senang barengnya melalui kegiatan olahraga, ” jelasnya.

    Ia berharap, agar bantuan tersebut dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya, sehingga memotivasi semangat berolahraga khususnya tenis meja. 

    Sementara itu, Ketua PTMSI Kabupaten Batang Aji Setyabudi mengapresiasi Polres Batang yang telah memberi bantuan meja pingpong.  

    “Terima kasih pak Kapolres atas perhatiannya terhadap cabang olahraga tenis meja di Kabupaten Batang, ” ungkapnya. 
    Sebanyak 13 meja pingpong diterima oleh 12 Polsek jajaran dan 1 untuk satuan di Mapolres.

    Paman Adam 

    Lutfi Adam

    Lutfi Adam

    Artikel Sebelumnya

    Pasca Bencana Longsor, Koramil 03/Gringsing...

    Artikel Berikutnya

    Dandim Batang Resmi Tutup TMMD Sengkuyung...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Prajurit TNI Koops Habema Respons Kebutuhan Penerangan Masyarakat Wilayah Papua
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima
    Kearifan Masyarakat Bali Sejalan dengan Semangat World Water Forum ke-10
    Dekat dengan Rakyat, Kukuh Fajar Romandhon Optimis Mempunyai Peluang Besar Bertahan di Dapilnya
    Adam Pimpinan Redaksi Komunitas Jurnalis Kebangsaan Kabupaten Batang Berharap Anggota Tim nya Bukan Jadi Wartawan Kaleng-Kaleng
    BIADAB !!! OKNUM KEPALA DESA DI BATANG MENGHAMILI SPG SAMPAI DI LAPORKAN POLISI
    Ketua Umum Komite Ekonomi Kreatif  Achmad Suroso S.Pd.M.Pd Memberikan Sambutan Pada Digital Market. Pelaku Ekraf Di Kabupaten Batang 
    Mahasiswa Gelar Kopdar: Pilpres 2024 Sekali Putaran untuk Prabowo-Gibran Menggema di Kandang Banteng
    Adam Pimpinan Redaksi Komunitas Jurnalis Kebangsaan Kabupaten Batang Berharap Anggota Tim nya Bukan Jadi Wartawan Kaleng-Kaleng
    Dekat dengan Rakyat, Kukuh Fajar Romandhon Optimis Mempunyai Peluang Besar Bertahan di Dapilnya
    Keresahan Kepala Desa di Kabupaten Batang Terkait Permintaan Informasi Publik dalam Penggunaan Anggaran Desa
    BIADAB !!! OKNUM KEPALA DESA DI BATANG MENGHAMILI SPG SAMPAI DI LAPORKAN POLISI
    Kapolda Jateng menekankan Empati Polri untuk Mendapatkan Simpati Masyarakat
    Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Antara Pengadilan Negeri Batang Dengan Lembaga Bantuan Hukum Putra Nusantara
    Safari Beach Jateng Adalah Salah Satu Tujuan Destinasi Wisata Liburan Keluarga Yang Benar-Benar Berbeda
    Dengan Polisi Hadir Ciptakan Kamtibmas Kondusif, Irjen Pol Ahmad Lutfhi Sosok yang Bermasyarakat
    H Jhony Erwan: Calon Legislatif Demokrat Siap Berjuang untuk Masyarakat Riau
    Elektabilitas Naik Signifikan, Milenial dan Gen Z Sambut Positif Pencalonan Gibran Sebagai Cawapres Prabowo

    Tags